Sifat-sifat Operasi Hitung Bentuk Aljabar
Sifat Komutatif
a + b = b + a ⇒ pada penjumlahan
a x b = b x a ⇒ pada perkalian
Sifat Asosiatif
(a + b) + c = a + (b + c) ⇒ pada penjumlahan
(a x b) x c = a x (b x c) ⇒ pada perkalian
Sifat Distributif
a(b + c) = (a x b) + (a x c) = ab + ac ⇒ distributif pada penjumlahan
a(b – c) = (a x b) – (a x c) = ab – ac ⇒ distributif pada pengurangan
![]()
Penjumlahan dan Pengurangan Bentuk Aljabar
Penjumlahan dan Pengurangan bentuk aljabar hanya dapat disederhanakan apabila sukunya sejenis.
Contoh:
1) 5a – 3a = 2a
2) 2x² – 5x + x² – 3 + x = (2x² + x²) + (-5x + x) – 3 = 3x² – 4x – 3
![]()
Perkalian dan Pembagian Bentuk Aljabar
Perkalian dan Pembagian pada bentuk aljabar dapat dikerjakan dengan cara mengalikan atau membagi koefisien dan variabelnya.
Contoh:
1) -2a x b x 3c = (-2) x 3 x a x b x c = -6abc
2) 8p²q x 3pqr = 8 x 3 x p² x p x q x q x r = 24p³q²r
3) 27a³b : 3ab = (27 : 3) x (a³ : a) x (b : b) = 9a²
![]()
Pemangkatan Bentuk Aljabar
Pemangkatan pada bentuk aljabar dilakukan menggunakan sifat-sifat bilangan berpangkat.
Lihat Materi : Pangkat Suatu Bilangan
Contoh:

Leave A Comment?